Assalammualaikum wa Rahmatullahi wa Barakatuhu
"Tidakkah kamu memperhatikan bagaimana Allah telah membuat perumpamaan kalimat yang baik (tauhid: la ilaha ilallah) seperti pohon yang baik, akarnya kuat dan cabangnya (menjulang) ke langit; (pohon) itu menghasilkan buahnya pada setiap waktu dengan seizin Tuhannya. Dan Allah membuat perumpamaan itu untuk manusia agar mereka selalu ingat."
[Ibrahim 14:24-25]
Subhanallah. Alhamdulillah masih ada lagi masa untuk bertaubat dan memperbaharui syahadah. Tatkala sedang berbual dengan seorang sahabat tentang pengalaman di Mesir, teringat akan pokok kurma yang hanya akan berbuah pada musim panas di sekitar Mesir dan lalang yang merimbun di tepi jalanraya di Mansourah.
From Ibn Umar r.a. Rasulullah s.a.w once said: "There is a tree which resembles the Muslim, it does not shed its leaves in winter or summer and it bears fruit all the time, tell me what it is?" Ibn Umar r.a. said, "I thought of the date-palm tree but felt shy to answer when I saw tha Abu Bakr r.a. and Umar r.a. did not answer." Thereupon the messenger of Allah (s.a.w) said, "It is the date-palm tree."
[HR Bukhari & Muslim]
Moga kita thabat di jalan yang lurus dan diredhai-Nya. Insya Allah. Mari kita sama-sama menguatkan iman kita, meneguhkan akidah dan melaksanakan amanah kita sebagai hamba-Nya [T_T]. Allahumma ya muqqalibal qulub, thabbits qulubana 'ala deenik wa tho'atik. Ameen ya Allah.
wallahua'lam
segala puji hanya bagi Allah, Tuhan sekalian alam
segala puji hanya bagi Allah, Tuhan sekalian alam
No comments:
Post a Comment